MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA DENGAN STRATEGI WHAT’S MY LINE SISWA KELAS V SDN 52 CAKRANEGARA TAHUN PEL AJARAN 2017/2018

SAPRIADI, SAPRIADI (2017) MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA DENGAN STRATEGI WHAT’S MY LINE SISWA KELAS V SDN 52 CAKRANEGARA TAHUN PEL AJARAN 2017/2018. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img]
Preview
Text
JURNAL SAPRIADI.pdf

Download (756kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh rendahnya hasil belajar siswa kelas V SDN 52 Cakranegara . Rumusan masalah dalam penelitian ini yaitu “Bagaimana kah meningkatkan hasil belajar IPA dengan strategi What’s My Line siswa kelas V SDN 5 2 Cakranegara tahun ajaran 2017/2018?”. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar siswa kelas V SDN 5 2 Cakranegara tahun ajaran 2017/2018. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas (PTK). Penelitian ini dilakukan dalam beberapa siklus. Masing - masing siklus terdiri atas 4 tahap, yaitu perencanaan, pelaksanaan, pengamatan dan evaluasi serta reflek si. Metode analisis data menggunakan analisis ketuntasan belajar. Metode yang digunakan untuk mengumpulkan data adalah metode observasi dan evaluasi . Peningkatan hasil belajar pada siswa kelas V SDN 5 2 Cakranegara dengan menerapkan strategi What’s My Line dapat dilihat dari persentase ketuntasan k lasikal pada siklus I yaitu 69,2 % menin gkat pada siklus II menjadi 88, 8 %. Penerapan strategi What’s My Line selama proses pembelajaran juga berpengaruh pada peningkatan aktivitas guru dan aktivitas belajar siswa ya itu a ktivita

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): hasil belajar , strategi What’s My Line .
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Depositing User: Ayus Suyarsih
Date Deposited: 24 Nov 2018 01:49
Last Modified: 24 Nov 2018 01:49
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/10589

Actions (login required)

View Item View Item