IMPLEMENTASI LOAD BALANCING SERVER MENGGUNAKAN ALGORITMA ROUND ROBIN

PRASONGKO, RADIMAS DHAWNIEL (2017) IMPLEMENTASI LOAD BALANCING SERVER MENGGUNAKAN ALGORITMA ROUND ROBIN. S1 thesis, UPT. Perpustakaan.

[img] Text
Jurnal 1 Kolom.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (452kB)

Abstract

Penerapan load balance server sangat dibutuhkan, karena dengan menggunakan load balancer dapat mengurangi beban kerja satu buah server ke dalam multi-server dengan menggunakan algoritma tertentu, maka beban akan diberikan secara merata. Dengan demikian akses pada penampil katalog dan peminjaman online akan semakin lebih efisien.Load balancing merupakan kemampuan untuk menyebarkan beban dari proses untuk sebuah aplikasi kepada beberapa sistem yang berbeda untuk meningkatkan kemampuan pemrosesan pada permintaan yang datang. Hasil dari penggunaan load balancing server yang dihasilkan adalah penggunaan load balancing server masih lebih baik daripada single server dapat dilihat dari catatan waktu request dan waktu respon yang dihasilkan dengan rata-rata selisih sebesar . 1782,39 ms pada waktu request dan 1872,03 ms pada waktu respon. Penggunaan sumber daya server (RAM) terlihat pembagian beban yang kurang merata antara main server dan slave server diman selisih penggunaan sumber daya (RAM) pada main server berkisar antara 3,0 MB hingga 77,0 MB.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Load Balance Server, Cluster dengan Raspberry Pi, DNS Server dengan algoritma Round Robin.
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Teknik
Depositing User: Wiwin Kartikawati
Date Deposited: 15 Nov 2017 05:14
Last Modified: 15 Nov 2017 05:14
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/1172

Actions (login required)

View Item View Item