KEBIJAKAN PENGENAAN BEA MASUK ANTIDUMPING UNI EROPA TERHADAP BIODESEL DARI INDONESIA

WARDANI, NIZIA KUSUMA (2017) KEBIJAKAN PENGENAAN BEA MASUK ANTIDUMPING UNI EROPA TERHADAP BIODESEL DARI INDONESIA. S1 thesis, UPT. Perpustakaan.

[img] Text
SKRIPSI NIZIA KUSUMA WARDANI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (860kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kebijakan pengenaan Bea Masuk Antidumping Uni Eropa terhadap ekspor biodesel dari Indonesia dan upaya pemerintah Indonesia dalam menanggapi tuduhan antidumping oleh Uni Eropa terhadap ekspor biodesel dari Indonesia.Jenis penelitian ini adalah penelitian hukum normatif.Metode pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode pendekatan perundang-undangan, metode konseptual, dan metode kasus. Hal ini bahwa : Pertama, kebijakan pengenaan bea masuk antidumping Uni Eropa terhadap ekspor biodesel dari Indonesia tidak sesuai dengan aturan GATT WTO dan pengenaan bea masuk antidumping tersebut merugikan produsen atau eksportir biodesel yang berasal dari Indonesia. Kedua, upaya pemerintah Indonesia dalam menanggapi tuduhan Anidumping Uni Eropa terhadap ekspor biodesel dari Indonesia sudah melakukan perlidnungan hukum secara preventif dan perlidnungan hukum secara refresif.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Kebijakan, Bea Masuk, Antidumping, Ekspor, Biodesel
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Depositing User: Wiwin Kartikawati
Date Deposited: 05 Feb 2018 03:15
Last Modified: 05 Feb 2018 03:15
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/1324

Actions (login required)

View Item View Item