EVALUASI KUALITAS DAN KUANTITAS PAKAN TERNAK BABI YANG DIPELIHARA SECARA TRADISIONAL DIDESA TEGAL MAJA, KECAMATAN TANJUNG, KABUPATEN LOMBOK UTARA

ARDIKA, ARDIKA (2019) EVALUASI KUALITAS DAN KUANTITAS PAKAN TERNAK BABI YANG DIPELIHARA SECARA TRADISIONAL DIDESA TEGAL MAJA, KECAMATAN TANJUNG, KABUPATEN LOMBOK UTARA. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
SKRIPSI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Pakan yang diberikan oleh peternak babi yang ada di Desa Tegal Maja berupa batang pisang, dedak, nasi sisa, limbah rumah tangga, ampas tahu, daun talas dan sisa parutan kelapa. Jumlah pakan yang diberikan untuk babi muda per ekor per harinya yaitu rata-rata 3,2 kg. Untuk kebutuhan serat kasarnya sudah terpenuhi, untuk kebutuhan proteinya belum terpenuhi karena belum memenuhi syarat,untuk kebutuhan kadar abunya sudah terpenuhi karena sudah memenuhis yarat Standar Nasional Indonesia, kandungan kadar airnya masih belum terpenihi karena belum memenuhi syarat, kebutuhan kadar lemaknya masih belum terpenuhi untuk di Dusun Tebanyak dan Dusun Tenangga, sedangka nuntuk di Dusun Medain sudah sangat jauh melebihi Standar Nasional Indonesia.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Analisis proximat pakan ternak babi yang dipelihara secara tradisional
Subjects: S Agriculture > SF Animal culture
Divisions: Fakultas Peternakan
Depositing User: Wiwin Kartikawati
Date Deposited: 12 Sep 2019 04:25
Last Modified: 12 Sep 2019 04:25
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/14541

Actions (login required)

View Item View Item