RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI INVENTORI PADA LABORATORIUM JURUSAN TEKNIK ELEKTRO UNIVERSITAS MATARAM

JUMADI, JUMADI (2019) RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI INVENTORI PADA LABORATORIUM JURUSAN TEKNIK ELEKTRO UNIVERSITAS MATARAM. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
JUMADI F1B111032.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Teknik Elektro merupakan salah satu jurusan di Universitas Matararam. Teknik Elektro memiliki beberapa laboratorium yaitu Laboratorium Sistem Kendali, Laboratorium Jaringan Komputer, Laboratorium Elektronika, Laboratorium Sistem Tenaga dan beberapa Laboratorium lainnya. Masing-masing Laboratorium di jurusan Teknik Elektro memiliki beberapa peralatan yang harus di inventaris sebagai aset jurusan.data inventaris alat dan barang di laboratorium jurusan teknik elektro universitas mataram masih menggunakan file excel.data tersebut perlu di simpan di dalam data base sehingga mudah di akses secara online oleh pengelola laboran. . Sistem informasi berbasis web banyak digunakan untuk memudahkan pekerjaan manusia untuk membuat laporan dan data statistik, seperti pada penelitian Riko Kurniawan (2015) yang meneliti tentang sistem informasi inventaris barang untuk mengelola data asset perusahaan dan Wonggo Laila Ridha Novria (2016) yang meneliti tentang sistem informasi inventaris barang untuk mengelola asset pada hotel, serta Rahmawati (2017) yang meneliti tentang sistem informasi inventaris stok barang untuk mengelola data asset perusahaan dalam memudahkan pelaporannya.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Teknik, elektro, rancang bangun
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Teknik
Depositing User: Wiwin Kartikawati
Date Deposited: 30 Sep 2019 08:37
Last Modified: 30 Sep 2019 08:37
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/14632

Actions (login required)

View Item View Item