PENGARUH VARIASI TEMPERATUR PEMANASAN KOMPOSIT SERAT BERMATRIK PLASTIK TERHADAP KEKUATAN TARIK DAN PENGARUH VARIASI TEMPERATUR PEMANASAN KOMPOSIT SERAT FIBERGLASS DENGAN FILLER ABU SEKAM PADI BERMATRIK PLASTIK HIGH DENSITY POLYETHYLENE TERHADAP KEKUATAN TARIK DAN BENDING PENGARUH VARIASI TEMPERATUR PEMANASAN ABU SEKAM PADI LENE (HDPE) BENDING

AZIZ, ABDUL (2019) PENGARUH VARIASI TEMPERATUR PEMANASAN KOMPOSIT SERAT BERMATRIK PLASTIK TERHADAP KEKUATAN TARIK DAN PENGARUH VARIASI TEMPERATUR PEMANASAN KOMPOSIT SERAT FIBERGLASS DENGAN FILLER ABU SEKAM PADI BERMATRIK PLASTIK HIGH DENSITY POLYETHYLENE TERHADAP KEKUATAN TARIK DAN BENDING PENGARUH VARIASI TEMPERATUR PEMANASAN ABU SEKAM PADI LENE (HDPE) BENDING. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
Abdul Aziz F1C012002.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (8MB)

Abstract

Material komposit merupakan material yang dewasa ini banyak dikembangkan dan penggunaannya telah meluas dalam berbagai sektor industri dan rumah tangga. Komposit merupakan sebuah material yang terbentuk akibat penggabungan beberapa material menjadi satu dan memiliki sifat mekanik yang baru juga. Pada umumnya komposit tersusun dari material pengikat (matrik) dan material penguat yang disebut juga material pengisi (filler). Penelitian ini dilakukan dengan metode eksperimen. Dalam pembuatan spesimen untuk pengujian tarik dan bending, rancangan eksperimen yang digunakan adalah variasi pemanasan temperatur yaitu tiga variasi temperatur pemanasan yaitu 130o C, 140o C, dan 150o C dengan masing-masing tiga kali pengulangan. Sedangkan analisis data yang digunakan adalah analisis variansi satu arah (One ways anova). Pada pengujian tarik nilai kekuatan tarik komposit serat fiberglass bermatrik plastik HDPE dengan filler abu sekam padi tertinggi terdapat pada pemanasan temperatur 150o C yaitu 12,42285 Mpa dan nilai terendah pada pemanasan temperatur 130o C yaitu 9,357548 Mpa. Sama halnya dengan pengujian tarik, pada pengujian bending pun nilai kekuatan bending tertinggi terdapat pada pemanasan temperatur 150o C yaitu sebesar 21,1729 Mpa dan nilai terendah pada pemanasan temperatur 130o C yaitu sebesar 13,6535 N.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Fiberglass, HDPE, Abu sekam padi, pengujian tarik dan bending, Temperatur pemanasan
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Teknik
Depositing User: Wiwin Kartikawati
Date Deposited: 02 Dec 2019 00:21
Last Modified: 03 Dec 2019 03:54
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/15064

Actions (login required)

View Item View Item