PERTANGGUNGJAWABAN MASKAPAI PENERBANGAN BERBIAYA RENDAH (LOW COST CARRIER) TERHADAP PENGGUNA JASA ANGKUTAN UDARA SAAT MENGALAMI KETERLAMBATAN PENERBANGAN (DELAY MANAGEMENT).

GUSTY, ZAMZAMMA (2020) PERTANGGUNGJAWABAN MASKAPAI PENERBANGAN BERBIAYA RENDAH (LOW COST CARRIER) TERHADAP PENGGUNA JASA ANGKUTAN UDARA SAAT MENGALAMI KETERLAMBATAN PENERBANGAN (DELAY MANAGEMENT). S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
skripsi fix.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana bentuk pertanggungjawaban maskapai penerbangan berbiaya rendah kepada konsumen saat mengalami keterlambatan penerbangan dan untuk memberikan edukasi kepada konsumen untuk mengerti dan dapat menuntutkan hak-haknya kepada maskapai sebagaimana yang diatur dalam Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1999 tentang Perlindungan Konsumen. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian hukum normative dengan menggunakan data lapangan sebagai data pendukung. Bentuk pertanggungjawaban timbul atas adanya suatu hak dan kewajiban sebagaimana yang diatur dalam Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2009 tentang Penerbangan dan Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1999 tentang Perlindungan Konsumen, serta aturan khusus yang menangani masalah keterlambatan penerbangan dan standar pelayanan maskapai kelas ekonomi yang diatur dalam Peraturan Menteri Perhubungan Nomor 89 Tahun 2015 tentang Penanganan Keterlambatan Penerbangan (Delay Management) Pada Badan Usaha Angkutan Udara Niaga Berjadwal di Indonesia dan Peraturan Menteri Perhubungan Nomor 185 Tahun 2015 tentang Standar Pelayanan Penumpang Kelas Ekonomi Angkutan Udara Niaga Berjadwal DalamNegeri.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Kata Kunci :Pertanggungjawaban, Maskapai Berbiaya Rendah, Keterlambatan Penerbangan, Hak-Hak Konsumen
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Depositing User: Rini Trisnawati
Date Deposited: 03 Aug 2020 01:49
Last Modified: 03 Aug 2020 01:49
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/16412

Actions (login required)

View Item View Item