KIAT-KIAT MEMPERLOLEH DANA PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA DARI DIREKTORAT JENDRAL PENDIDIKAN TINGGI DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL

Suwardji, Suwardji (2018) KIAT-KIAT MEMPERLOLEH DANA PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA DARI DIREKTORAT JENDRAL PENDIDIKAN TINGGI DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL. S3 thesis, upt. perpustakaan.

[img] Text
PAPER LOKALATIH PKM.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (223kB)

Abstract

Program Kreativitas Mahasiswa dikembangkan untuk mengantarkan mahasiswa mencapai tarap pencerahan kreativitas dan inovasi berlandaskan penguasaan sains dan teknologi serta keimanan yang baik. Program-program PKM yang ada saat ini adalah: PKMP (Program Kreativitas Mahasiswa Penelitian), PKMT (program kreativitas mahasiswa penerapan teknologi, PKMK (program kreativitas mahasiswa untuk kewirausahaan, PKMM (program kreativitas mahaiswa untuk pengabdian kepada masyarakat, dan PKMI (program kreativitas mahasiswa untuk penulisan artikel ilmiah). Dalam tulisan ringkas ini akan dibahas berbagai program Kreativitas Mahasiswa tersebut di atas serta diberikan contoh-contoh program yang telah dibiayai Dirjen Dikti Jakarta, seta penekanan dalam pembahasan dalam workshop adalah Kiat-Kiat Untuk Memperoleh Pendanaan Program Kreativitas Mahasiswa Penelitian, yang diharapkan memacu kelompok-kelompok peneliti mahasiswa perguruan tinggi swasti se Provinsi NTB.

Item Type: Thesis (S3)
Keywords (Kata Kunci): Sumber daya, dana, perguruan tinggi
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Divisions: Fakultas Pertanian
Depositing User: Wiwin Kartikawati
Date Deposited: 28 Mar 2018 09:14
Last Modified: 28 Mar 2018 09:14
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/1782

Actions (login required)

View Item View Item