PENERAPAN PIDANA TERHADAP PELAKU TINDAK PIDANA MELANGGAR KESUSILAAN MELALUI MEDIA SOSIAL (Studi Putusan No. 1229/Pid.Sus/2018/PN. Mks.)

RAI BAGUS MAHA ADITYA, I (2020) PENERAPAN PIDANA TERHADAP PELAKU TINDAK PIDANA MELANGGAR KESUSILAAN MELALUI MEDIA SOSIAL (Studi Putusan No. 1229/Pid.Sus/2018/PN. Mks.). S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
Skripsi I Rai Bagus Maha Aditya cd.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (917kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pertimbangan hakim dalam menjatuhkan putusan terhadap pelaku dan bagaimana penerapan pidana terhadap pelaku tindak pidana melanggar kesusilaan melalui media sosial dalam Putusan No. 1229/Pid.Sus/2018/PN. Mks. Dengan manfaatuntuk dijadikan sebagai masukan bagi para pembaca dan bagi pihak Akademisi dan Pemerintah. Jenis penelitian yang digunakan adalah metode penelitian hukum normatif. Hasil penelitian yaitu Majelis Hakim telah mempertimbangkan aspek yuridis dan non yuridis, namun alasan diperberatnya tindak pidana berupa pengulangan (recidive) yang dilakukan terdakwa tidak dipertimbangkan oleh Majelis Hakim. Penerapan pidana terhadap terdakwa menggunakan Pasal 45 Ayat 1 Jo Pasal 27 Ayat 1 UU ITE dengan penjatuhan pidana penjara selama 2 (dua) tahun dan 6 (enam) bulan.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Kata Kunci: Pidana, Kesusilaan, Media Sosial
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum
Depositing User: Rini Trisnawati
Date Deposited: 05 Nov 2020 08:57
Last Modified: 05 Nov 2020 08:57
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/18207

Actions (login required)

View Item View Item