TINJAUAN YURIDIS PENYELESAIAN SENGKETA AKIBAT SKIMMING PADA SEKTOR PERBANKAN

HAJJANI, ADINDA MARWAH (2017) TINJAUAN YURIDIS PENYELESAIAN SENGKETA AKIBAT SKIMMING PADA SEKTOR PERBANKAN. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img]
Preview
Text
SKRIPSI.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perlindungan hukum bagi nasabah pengguna kartu ATM dalam sistem perbankan Indonesia serta untuk mengetahui penyelesaian sengketa akibat skimming pada sektor perbankan. Penelitian ini menggunakan metode penelitian normatif. Disimpulkan bahwa, perlindungan hukum bagi nasabah pengguna kartu ATM yang bermasalah adalah berpedoman pada Undang-Undang Nomor 10 Tahun 1998 tentang Perbankan, Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1999 tentang Perlindungan Konsumen dan Undang-Undang Nomor 21 Tahun 2011 tentang Otoritas Jasa Keuangan khususnya pada Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Nomor 1/POJK.07/2013 tentang Perlindungan Konsumen Jasa Keuangan. Penyelesaian sengketa akibat skimming dapat diselesaikan melalui jalur non litigasi dan litigasi

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Perlindungan Hukum, Nasabah, Skimming
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum
Depositing User: M Jafar Jafar
Date Deposited: 07 Apr 2018 01:14
Last Modified: 07 Apr 2018 01:14
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/2132

Actions (login required)

View Item View Item