ANALISIS EFISIENSI PENGGUNAAN MESIN PEMANEN PADI (COMBINE HARVESTER) DI KECAMATAN EMPANG KABUPATEN SUMBAWA

Satria, Anugrah Pratama (2021) ANALISIS EFISIENSI PENGGUNAAN MESIN PEMANEN PADI (COMBINE HARVESTER) DI KECAMATAN EMPANG KABUPATEN SUMBAWA. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
SKRIPSI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk : (1) mengetahui pendapatan penggusaha yang memiliki mesin pemanen padi Combine Harveter, (2) mengetahui berapa besar produksi gabah yang panen dengan mengunakan mesin pemanen padi Combine Harvester di Kecamatan Empang, (3) Mengetahui efisiensi penggunaan mesin pemanen padi Combine Harvester di Kecamatan Empang. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode diskriptif. Penelitian ini dilaksanakan di Kecamatan Empang Kabupaten Sumbawa. Ditetapkan 5 (lima) Desa daerah sampel secara purposive sampling. Hasil penelitian menunjukan bahwa : (1) Rata-rata pendapatan petani pemilik mesin dalam satu musim panen adalah sebesar Rp.50.409.609,- (2) Rata-rata hasil produksi gabah yang dihasilkan mesin pemanen padi Combine Harvester sebanyak 153 ton per musim dalam satu musim panen (3) Mesin ini efisien diusahakan yang diindikasikan oleh R/C –ratio adalah sebesar 2.21 dan B/C-ratio sebesar 1.21.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Combine Harvester, Padi, Efisiensi
Subjects: S Agriculture > SB Plant culture
Divisions: Fakultas Pertanian
Depositing User: Rini Trisnawati
Date Deposited: 13 Apr 2021 03:33
Last Modified: 13 Apr 2021 03:33
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/21631

Actions (login required)

View Item View Item