ANALISIS YURIDIS PENGIRIMAN TENAGA KERJA INDONESIA DITINJAU DARI UNDANG-UNDANG NO. 39 TAHUN 2004

SUSANTO, ROY (2017) ANALISIS YURIDIS PENGIRIMAN TENAGA KERJA INDONESIA DITINJAU DARI UNDANG-UNDANG NO. 39 TAHUN 2004. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
SKRIPSI ROYYYy .pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk Untuk mengetahui prosedur perekrutan tenaga kerja mulai dari awal hingga siap untuk menjadi Tenaga Kerja Indonesia berdasarkan UU No 39 Tahun 2004 dan Untuk mengetahui perlindungan-perlindungan hukum terhadap penempatan tenaga kerja Indonesia di luar negeri. Jenis penelitian ini ialah penelitian normatif, metode pendekatan yang digunakan metode pendekatan perundang-undangan dan pendekatan konseptual. Hasil dari penelitian ini yaitu regulasipengiriman tenaga kerja Indonesia cukup berjalan dengan baik, tetapi masih banyak masyarakat terutama calon tenaga kerja Indonesia yang belum tahu Undang-Undang No.39 Tahun 2004 terutama proses pengiriman dan perlindungan hukumnya, hal ini disebabkan karena masyarakat belum mengetahui tentang peraturan hukumnya sehingga perlu diadakan sosialisasi terhadap masyarakat mengenai pelaksanaan peraturan tersebut.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Tenaga Kerja, Perlindungan
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum
Depositing User: Wiwin Kartikawati
Date Deposited: 09 Apr 2018 06:53
Last Modified: 09 Apr 2018 06:53
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/2187

Actions (login required)

View Item View Item