PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP PENGGUNAAN VIDEO OLEH PIHAK LAIN DALAM MEDIA SOSIAL BERDASARKAN UU NO.28 TAHUN 2014 TENTANG HAK CIPTA

NAZARI, NAZMI (2021) PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP PENGGUNAAN VIDEO OLEH PIHAK LAIN DALAM MEDIA SOSIAL BERDASARKAN UU NO.28 TAHUN 2014 TENTANG HAK CIPTA. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
NAZARI NAZMI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tentang status kepemilikan konten video dalam media sosial, untuk mengetahui bentuk perlindungan hukum terhadap penggunaan konten video oleh pihak lain dalam media sosial berdasarkan UU No.28 Tahun 2014 Tentang Hak Cipta dan untuk mengetahui penyelesaian sengketa konten video oleh pihak lain dalam media sosial berdasarkan UU No.28 Tahun 2014 Tentang Hak Cipta. Penelitian ini adalah penelitian hukum normatif. Dari hasil penelitian ini dapat disimpulakn masalah perlindungan hukum terhadap penggunaan konten video oleh pihak lain dalam media sosial diatur dalam Undang-Undang No 28 tahun 2014 tentang Hak Cipta dan UU No.11 tahun 2008 tentang Informasi dan Transaksi Elektronik. Penggunaan konten video oleh pihak lain dalam media sosial yang terjadi karena ketidakpedulian masyarakat terhadap sebuah karya cipta serta kurang luasnya cakupan definisi mengenai konten video dalam undang-undang hak cipta sehingga terhadap konten video diluar definisi undang-undang tersebut tidak dapat terakomodasi.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Kata Kunci : Perlindungan Hukum, Hak Cipta, Konten Video, Media Sosial
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum
Depositing User: Rini Trisnawati
Date Deposited: 05 Aug 2021 05:45
Last Modified: 05 Aug 2021 05:45
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/23036

Actions (login required)

View Item View Item