TANGGUNG JAWAB PENJUAL DALAM JUAL BELI BARANG ELEKTRONIK SMARTPHONE DI KOTA MATARAM

KADEK, KERTAYASA (2021) TANGGUNG JAWAB PENJUAL DALAM JUAL BELI BARANG ELEKTRONIK SMARTPHONE DI KOTA MATARAM. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
SKRIPSI I KADEK KERTAYASA-D1A117118.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (782kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tanggung jawab penjual dalam pelaksanaan perjanjian garansi dalam jual beli smartphone di Kota Mataram dan untuk mengetahui perlindungan hukum konsumen terhadap perjanjian garansi elektonik smartphone di Kota Mataram. Jenis penelitian ini ialah penelitian hukum normatif empiris. Dengan menggunakan metode pendekatan perundang-undangan, konseptual dan sosiologis. Hasil penelitian mengungkap bahwa tanggung jawab penjual dalam jual beli smartphone adalah dengan memberikan garansi jaminan dari suatu produk, menjamin produk tersebut bebas dari kesalahan dalam jangka waktu tertentu. Sedangkan perlindungan hukum terhadap konsumen yaitu pelaku usaha akan memberikan ganti rugi dan service sesuai dengan tingkat kerusakan di luar kesalahan pengguna.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Kata Kunci: Pelaksanaan Garansi, Perlindungan Hukum Bagi Konsumen
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum
Depositing User: Rini Trisnawati
Date Deposited: 30 Aug 2021 13:46
Last Modified: 30 Aug 2021 13:46
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/23747

Actions (login required)

View Item View Item