TANGGUNG JAWAB PT. GO-JEK INDONESIA TERHADAP DRIVER DAN KONSUMEN DALAM KECELAKAAN LALU LINTAS

TANTRA, WIJAYA (2021) TANGGUNG JAWAB PT. GO-JEK INDONESIA TERHADAP DRIVER DAN KONSUMEN DALAM KECELAKAAN LALU LINTAS. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
SKRIPSI_JURNAL_TANTRA WIJAYA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana tanggung jawab PT-GOJEK Indonesia terhadap driver dan konsumen dalam kecelakaan lalulintas dan bagaimana hubungan hukum antara driver dengan PT-GOJEK Indonesia dalam pengguna jasa PT-GOJEK Indonesia. Penelitian ini bersifat yuridis normatif dengan menggunakan metode pendekatan perundang-undangan dan pendekatan konseptual. Hasil dari penelitian ini yaitu hubungan yang terjadi antara PT-GOJEK dengan driver adalah hubungan mitra, namun terdapat pelanggaran perjanjian mitra yang dilakukan secara sepihak oleh perusahaan PT- GOJEK. Dalam hal terjadi kecelakaan tanggung jawab sepenuhkan diberikan kepada driver karena PT-Gojek bukan merupakan perusahaan pengangkutan. Perusahaan PT-GOJEK hanya memberikan Sebatas santunan kepada driver maupun konsumen yang mengalami kecelakaan.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Kata kunci: Tanggung Jawab, PT.GO-JEK , Kecelakaan Lalu Lintas
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum
Depositing User: Rini Trisnawati
Date Deposited: 15 Nov 2021 03:06
Last Modified: 15 Nov 2021 03:06
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/25951

Actions (login required)

View Item View Item