PERHATIAN ORANG TUA DAN PRESTASI BELAJAR (STUDI DESKRIPTIF-KORELATIF PADA SISWA KELAS V SDN GUGUS II LEMBUAK KECAMATAN NARMADA TAHUN PELAJARAN 2017/2018)

FITRIA, HUSNUL (2018) PERHATIAN ORANG TUA DAN PRESTASI BELAJAR (STUDI DESKRIPTIF-KORELATIF PADA SISWA KELAS V SDN GUGUS II LEMBUAK KECAMATAN NARMADA TAHUN PELAJARAN 2017/2018). S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
SKRIPSI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (11MB)

Abstract

Peneliti ini bertujuan untuk mengetahui hubungan perhatiaan orang dan prestasi belajar siswa kelas V SDN Gugus II Lembuak Kecamatan Narmada Tahun Pelajaran 2017/2018. Teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini, adalah Proporsional Random Sampling, dengan jumlah siswa 136 siswa dan sampel yang diambil sebanyak 101 siswa di SDN Gugus II Lembuak. Tehnik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini, yaitu angket dan dokumentasi. Dari hasil validitas instrument terdapat 30 item instrument yang valid dari 50 item instrumen dengan 19 deskriptor. Untuk pengujian ketepatan alat pengumpulan data digunakan korelasi Produck Moment yang dilanjutkan dengan tehnik belah dua dengan rumus Spermn Brown yang menghasilkan koefisien reliabilitas 0, 99 pada variabel perhatian orang tua berada pada katagori kuat degan rentang nilai 0,80-1, 000. Katagori prestasi belajar memperoleh nilai tertinggi 93 dan nilai terendah 76 dengan rata-rata nilai 85,25 dengan persebaran presentase 56 % siswa memiliki prestasi belajar cukup tinggi. Uji persyaratan analisis dalam uji normalitas terdapat hasil 0,537 ≥ 0, 05 pada variabel perhatian orang tua yang berdistribusi normal dan pada variabel prestasi belajar dengan hasil signifikan 0, 957 > 0, 05. Uji persyaratan kedua uji homgenitas memiliki varian yang sama dengan nilai sebesar 0, 320 ≥ 0,05. Jadi dapat disimpulkan bahwa Perhatian orang tua terdapat hubungan yang linier antara perhatian orang tua dengan prestasi belajar dengan nilai sebesar 0, 298 ≥ 0, 05 dimana uji hipotesis penelitian ini diperoleh Sig 2 Tailed dari kedua variabel sebesar 0, 00 ≤ 0, 05 yang artinya “Ha” diterima dan “H0” ditolak.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Perhatiaan Orang Tua dan Prestasi Belajar
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Depositing User: Wiwin Kartikawati
Date Deposited: 18 Apr 2018 04:34
Last Modified: 18 Apr 2018 04:34
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/2682

Actions (login required)

View Item View Item