PELAKSANAAN PERJANJIAN BAGI HASIL PERIKANAN ANTARA PEMILIK KAPAL DAN NELAYAN (Studi di Desa Gusu Kecamatan Sape Kabupaten Bima)

SAHID DUL HAQ, M. (2021) PELAKSANAAN PERJANJIAN BAGI HASIL PERIKANAN ANTARA PEMILIK KAPAL DAN NELAYAN (Studi di Desa Gusu Kecamatan Sape Kabupaten Bima). S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
SKRIPSI_M. SAHID DUL HAQ_D1A 115 161.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pelaksanaan perjanjian bagi hasil perikanan antara pemilik kapal dan nelayan di Desa Gusu Kecamatan Sape dan penyelesaian sengketa apabila terjadi wanprestasi antara pemilik kapal dengan nelayan terkait tentang bagi hasil tangkap. Penelitian ini menggunakan penelitian hukum empiris. Metode pendekatan yang digunakan yaitu pendekatan perundang- undangan, konseptual dan sosiologi. Jenis dan sumber data yang digunakan adalah data primer dan data sekunder. Tehnik atau cara pengumpulan data dilakukan dengan studi lapangan. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis kualitatif. Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa pelaksanaan perjanjian bagi hasil tangkap ikan di Desa Gusu dilakukan secara lisan/tidak tertulis. Penyelesaian sengketa apabila terjadi wanprestasi antara pemilik kapal dengan nelayan terkait tentang bagi hasil tangkap ikan di Desa Gusu Kec. Sape Kabupaten Bima dilakukan melalui jalur non litigasi.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Kata Kunci : Perjanjian. Bagi Hasil. Pemilik Kapal dan Nelayan
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum
Depositing User: Rini Trisnawati
Date Deposited: 05 Jan 2022 02:30
Last Modified: 05 Jan 2022 02:30
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/26892

Actions (login required)

View Item View Item