ANALISIS ASPEK SOSIAL DALAM CERITA RAKYAT “OI MBORA” YANG TERDAPAT PADA “BUNGA RAMPAI LEGENDA DANA MBOJO” KARYA ALAN MALINGI

Arwenda Prayog, M (2021) ANALISIS ASPEK SOSIAL DALAM CERITA RAKYAT “OI MBORA” YANG TERDAPAT PADA “BUNGA RAMPAI LEGENDA DANA MBOJO” KARYA ALAN MALINGI. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
Skripsi Arwen.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (5MB)

Abstract

Rumusan masalah pada penelitian ini adalah tentang apa sajakah aspek sosial yang terkandung di dalam cerita “Oi Mbora” yang merupakan salah satu cerita rakyat yang terdapat dalam kumpulan Legenda “Bunga Rampai Legenda Dana Mbojo” karya Alan Malingi. Tujuan dari penelitian ini yaitu, Mendeskripsikan wujud aspek sosial yang terkandung dalam cerita rakyat “Oi Mbora”. Metode yang digunakan adalah deskriptif kualitatif. Hasil dari penelitian aspek sosial dalam cerita rakyat “Oi Mbora” yang terdapat pada “Bunga Rampai Legenda Dana Mbojo” karya Alan Malingi, yaitu tentang aspek cinta kasih yang terjalin antar tokoh. Seperti cinta kasih yang terjalin antara sepasang suami istri yaitu Ompu dan Wa’i La Mpoa. aspek perekonomian yang ada pada cerita, sperti yang dilakukan oleh Indra Komala yaitu dengan cara berladang dan berkebun. Aspek kekerabatan yang terjalin di antara anggota kerajaan yang menjabat pada masa itu. Serta aspek moral yang terkandung dalam cerita “Oi Mbora” yang dapat dilihat ketika adanya konflik yang terjadi di antara Indra Zamrut dan Indra Komala.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Kata kunci : Aspek sosial, dan cerita rakyat.
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Depositing User: Rini Trisnawati
Date Deposited: 17 Jan 2022 07:31
Last Modified: 17 Jan 2022 07:31
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/27196

Actions (login required)

View Item View Item