ITSBAT NIKAH BAGI PASANGAN WARGA NEGARA INDONESIA DAN WARGA NEGARA ASING ( Studi Putusan Nomor 11/Pdt.G/2021/PTA.JK )

PINKA, RESTU DUHANI (2021) ITSBAT NIKAH BAGI PASANGAN WARGA NEGARA INDONESIA DAN WARGA NEGARA ASING ( Studi Putusan Nomor 11/Pdt.G/2021/PTA.JK ). S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
SKRIPSI PINKA YUDISIUM.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (7MB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk untuk mengetahui mengetahui kedudukan hukum dalam memutuskan isbat nikah antara WNA dan WNI dan untuk menganalisis penetapan hakim pengadilan atas putusan isbat nikah antara WNA dan WNI. Metode yang digunakan adalah metode penelitian hukum normatif. Berdasarkan dari hasil penelitian diketahui bahwa perkawinan campuran adalah perkawinan antara dua orang yang di Indonesia tunduk pada hukum yang berlainan, karena perbedaan kewarganegaraan dan salah satu pihak berkewarganegaraan Indonesia hal tersebut penting diatur, mengingat eksistensi bangsa dan negara Indonesia tidak mungkin dilepaskan dari konteks pergaulan intenasional. Hakim Pengadilan Tinggi Jakarta Pusat memutuskan untuk mengabulkan permohonan isbat nikah dan memproleh pernikahan Pemohon dengan Lubbert Harmen Van Der Horst bin Lubert Van Der Horst yaitu demi melindungi dan menjamin hak hak sosial warga masyarakat terutama anak yang lahir dari perkawinan tersebut.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Itsbat Nikah, Perkawinan Campuran, Penetapan Pengadilan Tinggi Agama
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum
Depositing User: Rini Trisnawati
Date Deposited: 18 Jan 2022 06:56
Last Modified: 18 Jan 2022 06:56
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/27235

Actions (login required)

View Item View Item