EVALUASI PROSES BELAJAR DARI RUMAH PADA MASA PANDEMI DI SDN 1 SETANGGOR DAN SDN 2 SETANGGOR TAHUN AJARAN 2020/2021

WAWAN, PRATAMA WIJAYA (2022) EVALUASI PROSES BELAJAR DARI RUMAH PADA MASA PANDEMI DI SDN 1 SETANGGOR DAN SDN 2 SETANGGOR TAHUN AJARAN 2020/2021. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
SKRIPSIKU.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Pandemi Corona Virus Disease (COVID-19) menyerang siapapun sehingga pemerintah harus mengambil sikap dalam mencegah penularan yang lebih luas, termasuk sektor pendidikan. Kementrian Pendidikan dan Kembudayaan membuat program belajar dari rumah atau BDR pada masa pandemi dan mengeluarkan beberapa surat edaran tentang kebijakan pelaksanaan belajar dari ruma dalam masa darurat covid -19. Penelitian ini untuk mengevaluasi proses belajar dari rumah pada masa pandemi di SDN 1 Setanggor dan SDN 2 Setanggor yang berkaitan dengan pelaksanaan dan hambatan guru selama belajar dari rumah selama ini. Dalam penelitian ini terdapat 12 orang guru di masing-masing sekolah menjadi responden. Hasil dari penelitian ini yang di dapat dari hasil observasi, wawancara dan dokumentasi bahwa pelaksanaan belajar dari rumah tidak dapat dilaksanakan secara makasimal yang dikarnakan kurangnya persiapan guru dan prasarana yang tidak memadai. Kendala yang lain juga datang dari orang tua yang tidak bisa maksimal dalam mendampingi anak belajar dari rumah. Keluhan guru yang lain juga karana pelaksanaan belajar dari rumah ini siswa kurang dalam memahami isi materi.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Kata Kunci: Proses Belajar, Belajar Dari Rumah, COVID-19
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Depositing User: Rini Trisnawati
Date Deposited: 27 Jan 2022 03:56
Last Modified: 27 Jan 2022 03:56
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/27525

Actions (login required)

View Item View Item