IMPUNITAS PENANGANAN PANDEMI COVID-19 PASCA PUTUSAN MAHKAMAH KONSTITUSI NOMOR 37/PUU-XVIII/2020

ANDI, THASBISYAHBILLA FARREL SADRA (2022) IMPUNITAS PENANGANAN PANDEMI COVID-19 PASCA PUTUSAN MAHKAMAH KONSTITUSI NOMOR 37/PUU-XVIII/2020. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
skripsi impunitas penanganan pandemi covid-19..pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan bentuk impunitas dalam pasal 27 UU No.2/2020 sebelum dan pasca terbitnya Putusan MK No.37/PUUXVIII/2020, serta mengalisis implikasinya terhadap pemenuhan asas Equality Before The law. Penelitian ini bersifat normative, dengan menggunakan pendekatan perundang-undangan, pendekatan koseptual dan studi kasus. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah studi kepustakaan. Hasil penelitian menunjukan bahwa pasal 27 UU No.2/2020 melahirkan Impunitas absolut penegakan hukum, hal ini bertentangan dengan konstitusi karena telah menutup ruang untuk melakukan proses peradilan terhadap pelanggaran hukum. Namun pasca terbitnya Putusan MK No.37/PUU-XVIII/2020, konsep impunitas absolut ini berubah menjadi konsep impunitas terbatas dengan 2 batasan yakni tindakan pemerintah dilakukan berdasarkan (1)beritikhad baik dan (2)sesuai dengan peraturan perundang-undangan. Impunitas terbatas ini bersimpangan dengan prinsip equality before the law namun tidak menutup ruang untuk membawa pelaku pelanggaran pada proses peradilan.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Kata kunci: Impunitas, pandemi Covid-19, UU No.2/2020.
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum
Depositing User: Rini Trisnawati
Date Deposited: 30 May 2022 02:36
Last Modified: 30 May 2022 02:36
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/29002

Actions (login required)

View Item View Item