PENGARUH BLENDED LEARNING BERBASIS PEMBELAJARAN MULTIMEDIA TERHADAP HASIL BELAJAR DAN RESPON SISWA PADA MATERI SISTEM PENCERNAAN MANUSIA DI SMA NEGERI 1 PRAYA TENGAH

JOHANES, PURWADI (2022) PENGARUH BLENDED LEARNING BERBASIS PEMBELAJARAN MULTIMEDIA TERHADAP HASIL BELAJAR DAN RESPON SISWA PADA MATERI SISTEM PENCERNAAN MANUSIA DI SMA NEGERI 1 PRAYA TENGAH. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
SKRIPSI JOHANES PURWADI (E1A017035).pdf
Restricted to ["security_typename_anyone" not defined]

Download (2MB)
[img] Text
SKRIPSI JOHANES PURWADI (E1A017035).pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh blended learning berbasis pembelajaran multimedia terhadap hasil belajar dan respon siswa di SMA Negeri 1 Praya Tengah. Metode penelitian ini adalah metode quasy experimental dengan pretest-posttest control group design. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas XI MIPA SMA Negeri 1 Praya Tengah. Penentuan sampel dilakukan dengan purposive sampling dan random sampling sehingga diperoleh kelas XI MIPA 1 sebagai kelas kontrol dan XI MIPA 3 sebagai kelas eksperimen. Pengumpulan data hasil belajar menggunakan instrumen tes dan data respon siswa terhadap pembelajaran multimedia menggunakan instrumen kuisioner. Teknik analisis data yang digunakan adalah uji Mann Whitney dengan taraf signifikansi 5%. Hasil uji Mann Whitney didapatkan bahwa nilai Asymp Sig (2-tailed) lebih kecil dari α atau 0,035 < 0,05. Artinya, blended learning berbasis pembelajaran multimedia memberikan pengaruh signifikan terhadap hasil belajar siswa. Respon kepuasan siswa terhadap pembelajaran multimedia tergolong sangat puas (90, 34%).

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Kata kunci: Blended Learning, Multimedia, Hasil Belajar, Respon Siswa
Subjects: Q Science > Q Science (General)
Divisions: Fakultas Matematika dan ilmu Pengetahuan Alam
Depositing User: Rini Trisnawati
Date Deposited: 02 Jun 2022 03:42
Last Modified: 02 Jun 2022 03:42
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/29110

Actions (login required)

View Item View Item