PERAN PEMERINTAH DESA DALAM MENINGKATKAN PENGEMBANGAN DAN PENGELOLAAN DESA WISATA (STUDI DI DESA SURANADI KECAMATAN NARMADA KABUPATEN LOMBOK BARAT)

EKA, ANGGA ADITYA (2022) PERAN PEMERINTAH DESA DALAM MENINGKATKAN PENGEMBANGAN DAN PENGELOLAAN DESA WISATA (STUDI DI DESA SURANADI KECAMATAN NARMADA KABUPATEN LOMBOK BARAT). S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
SKRIPSI EKA ANGGA ADITYA E1B117019 PPKN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Peran pemerintah desa merupakan Segala tindakan dan kebijakan yang dilakukan oleh pemerintah desa dalam melaksanakan tugas, wewenang, dan kewajibannya, serta dalam memelihara ketertiban dan ketentraman masyarakat di wilayahnya sesuai dengan tugas dan fungsinya sebagai pengayom dan pelayan masyarakat, merupakan peran pemerintah desa. Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan pemahaman yang lebih baik tentang bagaimana pemerintah desa mengelola pariwisata di Suranadi, Kecamatan Narmada, Kabupaten Lombok Barat, serta unsur-unsur yang mempengaruhi pengelolaan pariwisata. dan mengidentifikasi factor penghambat dan pendukung pengelolaan daya Tarik wisata.Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kualitatif, dimana peneliti adalah instrumen utama, teknik pengumpulan data triangulasi (gabungan), analisis data induktif, dan hasil penelitian kualitatif lebih fokus pada makna daripada generalisasi, dibandingkan dengan eksperimen, dimana peneliti sebagai instrumen utama, teknik pengumpulan data triangulasi (gabungan), analisis data induktif, dan hasil penelitian kualitatif lebih menitikberatkan pada makna daripada generalisasi.Subjek dalam penelitian ini adalah perangkat desa suranadi. Tehnik pengumpulan data menggunakan tehnik observasi, wawancara dan dokumentasi. Berdasarkan hasil penelitian menunjukan bahwa, tanggung jawab pemerintah desa dalam pengelolaan wisata adalah melengkapi sarana dan prasarana terkait pariwisata. Unsur pendukung seperti peran serta masyarakat dan melimpahnya potensi wisata alam berpengaruh terhadap perkembangan obyek wisata, sedangkan faktor penghambatnya antara lain sumber daya manusia yang kurang memadai serta pemeliharaan sarana dan prasarana yang kurang baik.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Kata Kunci: Peran Pemerintah, objek wisata, pengelolaan wisata.
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Depositing User: Rini Trisnawati
Date Deposited: 09 Jun 2022 03:55
Last Modified: 09 Jun 2022 03:55
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/29293

Actions (login required)

View Item View Item