PERLINDUNGAN HUKUM BAGI PEMBELI TANAH YANG BERITIKAD BAIK ATAS PEMBATALAN SERTIFIKAT OLEH PENGADILAN (AnalisisPutusan PTUN Mataram No. 31/G/2014/PTUN.MTR)

MANDALA, OPAN SATRIA (2017) PERLINDUNGAN HUKUM BAGI PEMBELI TANAH YANG BERITIKAD BAIK ATAS PEMBATALAN SERTIFIKAT OLEH PENGADILAN (AnalisisPutusan PTUN Mataram No. 31/G/2014/PTUN.MTR). S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
OPAN SATRIA MANDALA D1A110085.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (289kB)

Abstract

Penelitian ini membahas tentang bagaimana perlindungan hukum terhadap pembeli tanah beriktikad baik di Indonesia. Penelitian ini adalah penelitian hukum normative dengan menggunakan metode pendekatan perundang-undangan, pendekatan konsep dan pendekatan kasus. Sumber dan jenis bahan hukum yang digunakan dalam penelitian ini adalah: sumber bahan hukum melalui studi pustaka sedangkan bahan hukum bersumber dari bahan hukum primer, sekunder dan tersier. Bahan yang sudah dikumpulkan kemudian disusun secara sistematis dan menggunakan analisa kualitatif. Sehingga penulis mencapai tujuan yang ditargetkan yaitu perlindungan hukum terhadap pembeli tanah beriktikad baik.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): PerlindunganHukum, Sertifikat Tanah, PembeliberiktikadBaik
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum
Depositing User: M Jafar Jafar
Date Deposited: 24 Apr 2018 02:14
Last Modified: 24 Apr 2018 02:14
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/3048

Actions (login required)

View Item View Item