ANALISIS QUALITY OF SERVICE (QOS) JARINGAN 4G DENGAN METODE DRIVE TEST PADA KONDISI OUTDOOR MENGGUNAKAN APLIKASI G-NETTRACK PRO DI PERUMAHAN ROYAL MADINAH LOMBOK BARAT

Muhammad, Fajri (2022) ANALISIS QUALITY OF SERVICE (QOS) JARINGAN 4G DENGAN METODE DRIVE TEST PADA KONDISI OUTDOOR MENGGUNAKAN APLIKASI G-NETTRACK PRO DI PERUMAHAN ROYAL MADINAH LOMBOK BARAT. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
Laporan TA_Muhammad Fajri_F1B015064.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Kebutuhan akan informasi dan komunikasi bagi setiap orang akan terus berkembang pesat dari waktu ke waktu. Hal ini menyebabkan penyedia jasa layanan telekomunikasi seluler dituntut untuk lebih berkembang guna memenuhi beragam kebutuhan konsumennya. Mengetahui kualitas jaringan provider Telkomsel dalam layanan Quality of service (QoS) pada kondisi luar ruangan di perumahan Royal Madinah Lombok Barat. Pengukuran dilakukan secara drive test menggunakan dua aplikasi yaitu Wireshark dan G-Nettrack Pro di luar ruangan. Dimana dari aplikasi wireshark didapatkan nilai Quality of service (QoS) dan dari aplikasi G-Nettrack Pro didapatkan nilai level sinyal. Hasil pengukuran didapatkan bahwa nilai QOS di perumahan Royal Madinah Lombok rata-rata masuk ke dalam katagorI sedang dan buruk. Sedangkan untuk nilai level sinyal juga didapatkan beberapa parameter masuk kedalam katagori sedang dan buruk. Sehingga dari hasil penelitian didapatkan bahwa sinyal Telkomsel perumahan Royal Madinah Lombok Barat tidak layak untuk digunakan.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Kata Kunci: QoS, G-Nettrack Pro, Wireshark, Drive Test, Telkomsel.
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Teknik
Depositing User: Rini Trisnawati
Date Deposited: 11 Aug 2022 23:17
Last Modified: 11 Aug 2022 23:17
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/30585

Actions (login required)

View Item View Item