STRATEGI KOMUNIKASI PETUGAS AIRPORT SECURITY DALAM MELAKUKAN PEMERIKSAAN BARANG BAWAAN PENUMPANG DI PASSENGER SECURITY CHECK POINT BANDARA INTERNASIONAL ZAINUDDIN ABDUL MADJID

HAMMY, DANY ZAKARIA (2022) STRATEGI KOMUNIKASI PETUGAS AIRPORT SECURITY DALAM MELAKUKAN PEMERIKSAAN BARANG BAWAAN PENUMPANG DI PASSENGER SECURITY CHECK POINT BANDARA INTERNASIONAL ZAINUDDIN ABDUL MADJID. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
KTI FIX BRO - Copy.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Security di Bandara Internasional Zainuddin Abdul Madjid mengenai strategi komunikasi Airport Security dalam melakukan penanganan barang bawaan penumpang di PSCP dapat diambil kesimpulan sebagai berikut : 1. Alur komunikasi Petugas Airport Security Dalam Pemeriksaan Barang Bawaan Penumpang di Passenger Security Check Point yang dimulai dari sebelum pemeriksaan , saat pemeriksaan, dan setelah pemeriksaan mampu menghasilkan dampak positif terhadap peningkatan pelayanan yang dilakukan personel airport security terhadap pengguna jasa. 2. Setelah itu, strategi komunikasi Petugas Airport Security dalam pemeriksaan barang bawaan penumpang di di Passenger Security Check Point diantaranya 3S (Senyum,Sapa, Salam), komunikasi efektif, dan komunikasi pemasaran. 3. Hambatan akibat komunikasi yang kurang baik pada saat pemeriksaan di Passenger Security Check Point yaitu flow penumpang padat, terjadi perdebatan penumpang dengan petugas, kewalahan petugas dalam melakukan manual check, dan kurangnya107 107 4. pengetahuan penumpang mengenai barang yang boleh dan tidak dibawa pada perjalanan udara. Kendala tersebut disebabkan oleh kurangnya jumlah personil yang tersedia di Passenger Security Check Point pada saat ramai penumpang. personil Airport Security menjadi kewalahan dan kelelahan dalam melakukan pemeriksaan. Sehingga menyebabkan komunikasi yang terjalin antara dan penumpang dan petugas kurang baik.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Bandar udara, komunikasi, barang, penumpang.
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Fakultas Ekonomi
Depositing User: Rini Trisnawati
Date Deposited: 15 Aug 2022 04:38
Last Modified: 15 Aug 2022 04:38
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/30640

Actions (login required)

View Item View Item