PENGARUH TATA LETAK CUTLERIES (CUTLERIES SET-UP) TERHADAP PROSES MAKAN TAMU DI RAJA BAR & LOUNGE RAJAVILLA SENGGIGI LOMBOK RESORT

PUTRI ANA, AHDIKA (2022) PENGARUH TATA LETAK CUTLERIES (CUTLERIES SET-UP) TERHADAP PROSES MAKAN TAMU DI RAJA BAR & LOUNGE RAJAVILLA SENGGIGI LOMBOK RESORT. Diploma thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
KTI PUTRI ANA AHDIKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (947kB)

Abstract

Karya Tulis Ilmiah ini berjudul “PENGARUH TATA LETAK CUTLERIES (CUTLERIES SET-UP) TERHADAP PROSES MAKAN TAMU DI RAJA BAR & LOUNGE RAJAVILLA SENGGIGI LOMBOK RESORT” adapun tujuan Karya Tulis Ilmiah ini adalah untuk mengetahui pengaruh tata letak cutleries (cutleries set-up) terhadap proses makan tamu. Cutleries digunakan untuk menyantap hidangan makanan yang terdiri dari berbagai jenis tergantung pada fungsinya. Cutleries yang lengkap akan sangat memudahkan proses kerja waiter/waitress juga memudahkan tamu untuk menyantap sajian makanan. Selain kelengkapannya, tata cara peletakan cutleries (cutleries set-up) juga sangat berpengaruh terhadap kepuasan tamu di hotel. Berdasarkan hasil praktek dan observasi yang dilakukan penulis selama tiga bulan di bagian Food & Baverage Service department, pengaruh tata letak cutleries (cutleries set-up) terhadap proses makan tamu adalah untuk mempercantik tatanan meja makan, Agar tamu dapat menikmati dekorasi meja makan, Untuk mempermudah tamu dalam pengambilan makanan, Mempermudah tamu yang belum paham table manner untuk mengetahui cutleries mana yang akan digunakan ketika menyantap suatu hidangan, Agar tamu dapat dengan mudah mengambil cutleries sesuai jenis hidangan yang akan dinikmati.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Ekonomi
Depositing User: Meike Megawati
Date Deposited: 25 Sep 2022 04:12
Last Modified: 25 Sep 2022 04:12
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/32034

Actions (login required)

View Item View Item