TANGGUNG JAWAB NOTARIS AKIBAT ADANYA PEMALSUAN DATA PERJANJIAN JUAL BELI TANAH DI HADAPAN NOTARIS (STUDI KASUS KANTOR NOTARIS DI KOTA MATARAM)

KHUSNUL, KHOTIMAH (2022) TANGGUNG JAWAB NOTARIS AKIBAT ADANYA PEMALSUAN DATA PERJANJIAN JUAL BELI TANAH DI HADAPAN NOTARIS (STUDI KASUS KANTOR NOTARIS DI KOTA MATARAM). S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
SKRIPSI KHUSNUL KHOTIMAH .pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Tujuan penelitian untuk mengetahui tanggung jawab notari adanya pemalsuan data perjanjian jual beli tanah di hadapan notaris dari pihak penghadap dan akibat hukum akta yang terdapat pemalsuan data perjanjian jual beli tanah dihadapan notaris dari pihak penghadap di Kota Mataram. Metode penelitian menggunakan penelitian hukum empiris yang menggunakan tiga pendekatan yaitu perundang- undangan, konseptual, dan sosiologis. Teknik pengumpulan data menggunakan studi pustaka dan pedoman wawancara. Hasil penelitian notaris tidak bertanggung jawab atas akta dibuat dari data asli tapi palsu yang dibawa pihak penghadap. Akibat hukum akta yang dibuat bersadarkan data asli tapi palsu dari pihak penghadap adalah dapat dituntut pembatalan ke pengadilan oleh pihak yang dirugikan.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Tanggung Jawab, Notaris, Akibat Hukum
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum
Depositing User: Meike Megawati
Date Deposited: 18 Oct 2022 08:59
Last Modified: 18 Oct 2022 08:59
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/32330

Actions (login required)

View Item View Item