PERANCANGAN PROTOTIPE SISTEM KONTROL SUHU DAN KELEMBABAN RUANGAN BERBASIS INTERNET OF THINGS (IOT)

RIRIN DYAS, RAMADHANTI (2022) PERANCANGAN PROTOTIPE SISTEM KONTROL SUHU DAN KELEMBABAN RUANGAN BERBASIS INTERNET OF THINGS (IOT). S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
TA_Ririn Dyas Ramadhanti_F1B118048.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (608kB)
[img]
Preview
Text
Jurnal TA_Ririn Dyas Ramadhanti_F1B118048.pdf

Download (209kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini membahas sistem kontrol suhu dan kelembaban pada ruangan berbasis Internet Of Things (IoT). Mikrokontroler berfungsi sebagai pengontrol rangkaian elektronik yang dapat menyimpan program. NodeMCU ESP8266 berfungsi sebagai alat komunikasi Wi-Fi yang beroperasi pada frekuensi 2,4 Ghz dengan jarak jangkau mencapai 30 meter. Pada perancangan ini terdapat dua node, yaitu node pengirim dan node penerima. Node pengirim terdiri dari modul ESP8266 sebagai pengendali yang dihubungkan dengan sensor DHT22 sebagai masukan dan LCD untuk menampilkan data. Pada penelitian ini didapat hasil perbandingan sensor DHT22 dengan alat ukur Thermo-Hygro yaitu rata-rata error suhu 0.02% dan kelembaban 0.03%. Hasil pengujian pada ruangan dengan pendingin air conditioner yaitu rata-rata error suhu dan kelembaban 0.02%, pengujian pada ruangan dengan pendingin kipas yaitu rata-rata error suhu 0.04% dan kelembaban 0.03% dan pengujian dengan simulasi prototipe yaitu rata-rata error suhu 0.02% dan kelembaban 0.01%

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Suhu, Kelembaban, Sensor DHT22, NodeMCU ESP8266, Internet Of Things
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Teknik
Depositing User: Meike Megawati
Date Deposited: 10 Nov 2022 03:10
Last Modified: 10 Nov 2022 03:10
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/32763

Actions (login required)

View Item View Item