Identifikasi Bambu pada Daerah Aliran Sungai Tiupupus Kabupaten Lombok Utara

Huzaemah, Huzaemah and Mulyaningsih, Tri and Aryanti, Evy (2016) Identifikasi Bambu pada Daerah Aliran Sungai Tiupupus Kabupaten Lombok Utara. Jurnal Biologi Tropis., 16 (2). pp. 23-36. ISSN 1411-9587

[img]
Preview
Text
Lamp. B1(22).pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui jenis-jenis bambu, membuat kunci identifikasi, deskripsi, membuat dendogram hubungan kekerabatan antar jenis bambu, peta persebaran bambu di Daerah Aliran Sungai Tiupupus Lombok Utara dan persebaran jenis-jenis bambu pada tiap ketinggian. Penelitian dilakukan dengan menggunakan metode jelajah, yakni kolektor menjelajahi Daerah Aliran Sungai untuk mengoleksi semua jenis bambu yang ada di sepanjang sungai utama (6.576 meter), 50 meter dari tepi kiri dan kanan palung sungai. Hasil penelitian didapatkan 9 jenis dan 1 varietas yang termasuk ke dalam anggota dari 5 marga yaitu Dendrocalamus asper, Thyrsostachys siamensis, Schizostachyum jaculans, Gigantochloa atter, Gigantochloa apus, Bambusa glaucophylla, Bambusa multiplex, Bambusa maculata, Bambusa vulgaris, dan Bambusa vulgaris var. vittata.

Item Type: Article
Keywords (Kata Kunci): Keanekaragaman Bambu, Sungai Tiupupus Lombok Utara
Subjects: Q Science > QK Botany
Divisions: Fakultas Matematika dan ilmu Pengetahuan Alam
Depositing User: Dr Tri Mulyaningsih
Date Deposited: 14 Apr 2023 00:04
Last Modified: 14 Apr 2023 00:04
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/36367

Actions (login required)

View Item View Item