PENERAPAN ASAS KONSENSUALITAS DALAM INFORMED CONSENT SEBAGAI BAGIAN PERTANGGUNGJAWABAN PELAYANAN MEDIS (STUDI DI BADAN LAYANAN UMUM DAERAH KABUPATEN BIMA)

SHOLIHA, RAFIATUN (2016) PENERAPAN ASAS KONSENSUALITAS DALAM INFORMED CONSENT SEBAGAI BAGIAN PERTANGGUNGJAWABAN PELAYANAN MEDIS (STUDI DI BADAN LAYANAN UMUM DAERAH KABUPATEN BIMA). S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
jurnal ANGGI OK.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (388kB)

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pelaksanaan asas konsensualitas dalam informed consent sebagai bagian pertanggungjawaban pelayanan medis. Merupakan penelitian normatif empiris dengan pendekatan perundang- undangan, pendekatan konseptual dan pendekatan sosiologis. Hasil penelitian dan pembahasan menunjukan bahwa dalam pelaksanaan tindakan medis telah diterapkan asas konsensualitas yang diwujudkan dengan informed consent yang disetujui dan ditandatangani pihak pasien ataupun keluarganya. Selain itu, perjanjian terapeutik tidak dapat terlaksana dengan baik apabila tidak ada informed consent, dan hal ini dapat dikatakan sebagai wanprestasi ketika dokter tidak memenuhi kewajibannya sehingga pihak pasien atau keluarga yang merasa dirugikan dapat menuntut sebuah pertanggungjawaban (responsibility).

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): asas konsensualitas, informed consent, pelayanan medis, dan pertanggungjawaban.
Subjects: K Law > K Law (General)
Depositing User: M Jafar Jafar
Date Deposited: 12 May 2018 04:09
Last Modified: 12 May 2018 04:09
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/3690

Actions (login required)

View Item View Item