EFEKTIVITAS STEM (Science, Technology, Engineering and Mathematics)TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP KIMIA SISWA DITINJAU DARI PERBEDAAN GENDER

PARIDA SRI, ROSMINI (2023) EFEKTIVITAS STEM (Science, Technology, Engineering and Mathematics)TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP KIMIA SISWA DITINJAU DARI PERBEDAAN GENDER. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
SKRIPSI PARIDA SRI ROSMINI (E1M018059).pdf
Restricted to Repository staff only

Download (8MB)
[img] Text
Jurnal_Parida Sri Rosmini (E1M018059).pdf
Restricted to ["security_typename_anyone" not defined]

Download (593kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas pembelajaran STEM (Science, Technology, Engineering and Mathematics) terhadap pemahaman konsep kimia siswa ditinjau dari perbedaan gender. Metode penelitian yang digunakan yaitu quasi eksperimen design dengan melakukan pretest dan postest selama pembelajaran. Pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling. Sampel pada peneliian ini sebanyak 71 siswa kelas XI MIPA 3 dan XI MIPA 4 di SMAN 1 Terara yang terdiri dari 36 siswa kelas XI MIPA 3 sebagai kelas eksperimen dan 35 siswa kelas XI MIPA 4 sebagai kelas kontrol. Teknik pengumpulan data penelitian ini menggunakan soal pilihan ganda dan angket yang telah melalui uji validasi dan uji reliabilitas untuk mendapatkan hasil pemahaman konsep siswa. Berdasarkan uji hipotesis yang menunjukkan kriteria sedang serta uji effect size diperoleh nilai 0,3 dengan kriteria sedang. Oleh karena itu, dapat disimpulkan bahwa pendekatan STEM mempengaruhi pemahaman konsep siswa dan gender tidak mempengaruhi pemahaman konsep siswa

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Pembelajaran STEM, pemahaman konsep dan gender
Subjects: L Education > LC Special aspects of education > LC5201 Education extension. Adult education. Continuing education
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Depositing User: Meike Megawati
Date Deposited: 16 May 2023 23:23
Last Modified: 16 May 2023 23:23
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/38031

Actions (login required)

View Item View Item