TANGGUNG JAWAB PELAKU USAHA TERHADAP JUAL BELI BARANG ILEGAL SECARA ONLINE

MUHAMAD, KATAMI (2023) TANGGUNG JAWAB PELAKU USAHA TERHADAP JUAL BELI BARANG ILEGAL SECARA ONLINE. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
Skripsi_Muhamad Katami_D1A118166.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img]
Preview
Text
Jurnal_Muhamad Katami_D1A118166.pdf

Download (618kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan tanggung jawab pelaku usaha terhadap jual beli barang online secara illegal dan menganalisa akibat hukum dari jual beli barang illegal secara online. Jenis penelitian ini menggunakan penelitian hukum normatif, sedangkan metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu pendekatan perundang-undangan (Statutel Approach), pendekatan konseptual (Conseptual Approach). Bagaimana bentuk tanggung jawab pelaku usaha terhadap jual beli barang ilegal secara online dan akibat hukum dari jual beli barang ilegal secara online baik untuk pelaku usaha maupun konsumen. Adapun hasil penelitian menunjukan Pertanggunggjawaban dalam transaksi jual beli melalui transaksi elektronik maka pelaku usaha tetap dapat dituntut pertanggungjawaban melalui pertanggungjawaban kontraktual (contractual liability) berkaitan dengan kerugian yang dialami oleh konsumen dan pertanggungjawaban produk (product liability), akibat hukum bagi setiap pelaku usaha ataupun konsumen yang melakukan transksi jual beli barang illegal secara online akan mendpatkan sanksi berupa: sanksi pidana,sanksi perdata,sanksi administratif.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Tanggung Jawab, Pelaku Usaha, Jual Beli Barang Ilegal Secara Online, Akibat Hukum
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum
Depositing User: Meike Megawati
Date Deposited: 25 May 2023 05:20
Last Modified: 25 May 2023 05:20
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/38583

Actions (login required)

View Item View Item