PERLINDUNGAN TERHADAP INSTALASI NUKLIR DALAM WILAYAH KONFLIK BERSENJATA INTERNASIONAL BERDASARKAN HUKUM INTERNASIONAL

GREGORIUS BAGUS, AGENG PAMBUDI (2023) PERLINDUNGAN TERHADAP INSTALASI NUKLIR DALAM WILAYAH KONFLIK BERSENJATA INTERNASIONAL BERDASARKAN HUKUM INTERNASIONAL. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
SKRIPSI YUDISIUM-GREGORIUS BAGUS AGENG PAMBUDI 222.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img]
Preview
Text
Jurnal Hukum Internasional, Gregorius Bagus Ageng Pambudi.pdf

Download (610kB) | Preview

Abstract

Tujuan penelian ini untuk menganalisis perlindungan instalasi nuklir yang memberi kontribusi efektif terhadap aksi militer dan implikasi hukum bagi negara yang melakukan serangan terhadap instalasi nuklir dalam konflik bersenjata. Dalam penelitian ini menggunakan jenis peneliatan normative. Berdasarkan hasil penelitian ini diketahui bahwa perlindungan instalasi nuklir yang digunakan untuk kepentingan militer tidak dapat diserang meskipun digunakan untuk kepentingan militer, namun jika instalasi nuklir digunakan untuk kepentingan militer dengan hanya memberi kontribusi bagi kepentingan militer secara tetap, langsung dan mengandung arti penting, maka fungsinya sebagai penunjang dapat diserang. Syarat pemberhentian perlindungan instalasi nuklir bertentangan dengan peraturan perlindungan istimewa instalasi nuklir karena dapat mengancam kehidupan warga sipil. Tindakan serangan terhadap instalasi nuklir yang digunakan untuk kepentingan militer merupakan tindakan bertentangan hukum, oleh karena itu negara harus bertanggung jawab atas tindakan tersebut.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Instalasi Nuklir, Perlindungan Istimewa, Tanggung Jawab negara
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum
Depositing User: Meike Megawati
Date Deposited: 29 May 2023 03:35
Last Modified: 29 May 2023 03:35
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/38745

Actions (login required)

View Item View Item