Analisis Kelayakan Investasi Pendirian Corn Drying Center oleh Perum BULOG: Kajian Empiris di Kabupaten Dompu

Suryani, Embun and Syahrul, Syahrul and Sukmawaty, Sukmawaty (2022) Analisis Kelayakan Investasi Pendirian Corn Drying Center oleh Perum BULOG: Kajian Empiris di Kabupaten Dompu. Jurnal Sosial Ekonomi dan Humaniora, 8(1), 143–153.

[img]
Preview
Text
Embun+Suryani_143-153.pdf

Download (339kB) | Preview
[img]
Preview
Text
09. TURNITIN Analisis Kelayakan Investasi Pendirian Corn Drying Centre oleh Perum BULOG Kajian Empiris di Kabupaten Dompu (1).pdf

Download (3MB) | Preview
[img]
Preview
Text
09. Lembar Review.pdf

Download (290kB) | Preview
Official URL: https://jseh.unram.ac.id/index.php/jseh/article/vi...

Abstract

Kajian empiris ini dilakukan untuk memperoleh gambaran rinci kelayakan investasi sekaligus mengetahui tingkat keuntungan yang dapat diperoleh dari proyek atau bisnis pengeringan jagung di Kabupaten Dompu. Penelitian dilakukan Kabupaten Dompu, NTB. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah case study dengan menganalisis kelayakan investasi pendirian CDC oleh Perum BULOG di Kabupaten Dompu. Sedangkan teknik pengumpulan data yang digunakan adalah dengan dokumentasi, observasi dan indepth interview dengan informan kunci. Hasil kajian menyimpulkan bahwa pada kapasitas produksi 34.500 ton per tahun perhitungan NPV menunjukkan hasil yang positif. Sedangkan, perhitungan Net B/C lebih besar dari 1 dengan tingkat IRR lebih besar dari bunga deposito Bank yaitu 22,05% dengan payback period 4,98 tahun. Untuk itu, secara umum investasi pembangunan CDC Dompu berdasarkan aspek finansial (NPV, Net/BC, IRR, PP) dinyatakan sangat layak untuk dijalankan. Analisis finansial juga menunjukkan bahwa penurunan kapasitas produksi juga perlu diantisipasi, dimana batas penurunan kapasitas produksi yang dapat ditolerir adalah sampai dengan 24.100 Ton per tahun.

Item Type: Other
Keywords (Kata Kunci): Investasi, Keuangan, Pemasaran, Manajemen, Kelayakan
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Divisions: Fakultas Teknologi Pangan dan Agroindustri
Depositing User: Sukmawaty Sukmawaty
Date Deposited: 23 Jun 2023 02:17
Last Modified: 23 Jun 2023 02:17
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/40233

Actions (login required)

View Item View Item