Analisis Kinerja Jaringan Komunikasi Nirkabel Lora Menggunakan Topologi Mesh

Ardian, syah (2023) Analisis Kinerja Jaringan Komunikasi Nirkabel Lora Menggunakan Topologi Mesh. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
TA Ardiansyah(F1B016016).pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img]
Preview
Text
JURNAL TA_ARDIANSYAH_F1B016016_compressed.pdf

Download (238kB) | Preview
[img]
Preview
Text
POSTER YUDISIUM.pdf

Download (383kB) | Preview

Abstract

Jaringan sensor nirkabel atau wireless sensor network (WSN) terdiri dari nodenode sensor yang memiliki prosesor sederhana, konsumsi daya rendah, antena dan beberepa detektor. Node sensor mempunyai kemampuan untuk mengambil, memproses dan mengirimkan data melalui node yang berdekatan menuju ke server. Kinerja jaringan komunikasi nirkabel dapat diukur berdasarkan beberapa parameter, antara lain : jarak jangkauan komunikasi, Received Signal Strength Indicator (RSSI), troughput, Jitter dan Delay. Dari permasalah tersebut di lakukan pengukurun kinerja jaringan nirkabel LoRa menggunakan Topologi Mesh. Berdasarkan pengujian yang telah dilakukan skenario pengukuran dilakukan secara langsung atau Line Of Sight (LoS) dan menggunakan Topologi Mesh dengan mengirimkan data dalam jumlah yang sangat banyak mencapai 3000 data dan 50 data pertama yang di ambil untuk di analisis. Kemudian hasil pengujian setelah diterapkan menggunakan software Wireshark untuk mencari nilai QoS. Dari pengujian tersebut dapat disimpulkan bahwa proses pengiriman data menggunakan Topologi Mesh sangat cepat.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Received Signal Strength Indicator (RSSI), troughput, Jitter, Delay,LoRa, Topologi Mesh.
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Fakultas Teknik
Depositing User: Meike Megawati
Date Deposited: 01 Aug 2023 00:49
Last Modified: 01 Aug 2023 00:49
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/41893

Actions (login required)

View Item View Item