ANALISIS YURIDIS IZIN PERKAWINAN BEDA AGAMA DI KANTOR DINAS KEPENDUDUKAN DAN CATATAN SIPIL SURAKARTA BERDASARKAN PENETAPAN PENGADILAN NEGERI SURAKARTA NO 195/pdt.p/2015/pn/skt

MUHMAMMAD YUSRIL, REDLA (2023) ANALISIS YURIDIS IZIN PERKAWINAN BEDA AGAMA DI KANTOR DINAS KEPENDUDUKAN DAN CATATAN SIPIL SURAKARTA BERDASARKAN PENETAPAN PENGADILAN NEGERI SURAKARTA NO 195/pdt.p/2015/pn/skt. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
skripsi Eril 6.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (956kB)
[img]
Preview
Text
JURNAL YUSRIL6.pdf

Download (455kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis yuridis izin perkawinan beda agama di kantor dinas kependudukan dan catatan sipil berdasarkan pentepan pengadilan negeri Surakarta NO.195/pdt.p/2015/pn/skt. Jenis penelitian yg digunakan yaitu penelitian hukum normatif. Pendekatan yg digunakan adalah pendekatan perundang-undangan, konseptual, dan kasus. Sumber bahan hukum diperoleh dari bahan hukum yang sudah ada, yaitu peraturan peerundang-undangan dan putusan pengadilan. Berdasarkan hasil penelitian, (1) Menurut sistem hukum perkawinan di Indonesia UU No. 16 tahun 2019 tentang perubahan atas UU No. 1 tahun 1974 tentang perkawinan. bahwa perkawinan beda agama dalam sistem hukum Indonesia tidak sah. Namun, meskipun tidak dianggap sah seringkali diberikan legitimasi untuk dilakukan pencatatan perkawinan dengan alasan haknya sebagai warganegara untuk dan alasan hak asasi manusia. (2) pasal 10 ayat (1) UU no. 39 tahun 1999 tentang HAM, yang menyatakan “bahwa setiap orang berhak untuk membentuk suatu keluarga dan melanjutkan keturunan melalui perkawinan yang sah dan atas kehendakan yang bebas”.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Perkawinan, Beda Agama, Penetapan Pengadilan
Subjects: K Law > KZ Law of Nations
Divisions: Fakultas Hukum
Depositing User: Meike Megawati
Date Deposited: 03 Aug 2023 03:36
Last Modified: 03 Aug 2023 03:36
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/41976

Actions (login required)

View Item View Item