TRANSFORMASI HYDRO-HEGEMONY CINA DARI NEGATIF MENUJU POSITIVE LEADERSHIP DALAM KERJA SAMA PENGELOLAAN SUNGAI LANCANG-MEKONG

SEPTIANA PUJI RIZKA, LESTARI (2023) TRANSFORMASI HYDRO-HEGEMONY CINA DARI NEGATIF MENUJU POSITIVE LEADERSHIP DALAM KERJA SAMA PENGELOLAAN SUNGAI LANCANG-MEKONG. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
SEPTIANA PUJI RIZKA LESTARI_L1A019105.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img]
Preview
Text
JURNAL SEPTIANA PUJI RIZKA LESTARI.pdf

Download (417kB) | Preview

Abstract

Permasalahan terkait mengenai sumber daya air yang bersifat lintas negara menjadi objek kajian studi Hubungan Internasional. yang banyak di teliti pada era revolusi industry. Problamatika akan sumber daya air lintas batas negara biasanya didasari oleh keinginan setiap negara yang berdaulat akan pemanfaatan sungai yang melintasi negaranya dengan maksimal demi memenuhi kebutuhan dalam tuntutan pencapaian kebutuhan negaranya seperti yang terjadi pada Sungai Mekong. Beberapa studi yang meneliti politik air di sungai tersebut berpendapat bahwa konflik terjadi karena kawasan sungai yang sangat strategis dan kaya akan sumber daya. Selain itu konflik di sungai ini juga terjadi karena meningkatnya asimetri kekuasaan Cina dengan negara-negara hilir Mekong. Namun, dalam beberapa tahun terakhir, Cina telah menunjukkan pendekatan yang lebih positif dan kolaboratif serta terlibat aktif dalam menjamin keadilan pada pengelolaan sungai Lancang-Mekong melalui kerangka kerjasama yang bernama Lancang-Mekong Cooperation (LMC). Oleh karrena itu penelitian ini berfokus untuk melihat alas an mengapa Cina melakukan transformasi hidro hegemoni dalam kerjasama pengelolaan sungai Lancang-Mekong. Penulis menggunakan persepektif Teori Pilihan Rasional dari Graham T. Allison dan Teori Hidro hegemoni dari Mark Zeitoun dan Jeroen Warner sebagai landasan pemikiran. Penelitian ini bersifat kualitatif yang bersifat deskriptif analitik dimana penulis berusaha untuk menggeneralisasi konsep dengan temuan data pada penelitian ini.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Cina, Hydro-Hegemony, Sungai Mekong, Teori Pilihan Rasional
Subjects: J Political Science > JZ International relations
Divisions: Program Studi Hubungan Internasional
Depositing User: Meike Megawati
Date Deposited: 23 Aug 2023 07:21
Last Modified: 23 Aug 2023 07:21
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/42231

Actions (login required)

View Item View Item