ANALISIS YURIDIS PERJANJIAN KEMITRAAN BISNIS ANTARA PETERNAK AYAM BROILER DENGAN PERUSAHAAN PAKAN TERNAK (Studi Pada PT. Baling-Baling Bambu)

BAIQ TASYA, CARRISA (2023) ANALISIS YURIDIS PERJANJIAN KEMITRAAN BISNIS ANTARA PETERNAK AYAM BROILER DENGAN PERUSAHAAN PAKAN TERNAK (Studi Pada PT. Baling-Baling Bambu). S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
Skripsi_Baiq Tasya Carrisa_D1A019114.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img]
Preview
Text
jurnal_Baiq Tasya Carrisa_D1A019114.pdf

Download (264kB) | Preview

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis bentuk dan pelaksanaa perjanjian pola perdagangan umum kemitraan bisnis antara peternak ayam dengan perusahaan pakan ternak. Metode penelitian yang digunakan adalah normatifempiris. Setelah dilakukan penelitian maka dapat disimpulkan bahwa isi perjanjian kemitraan tersebut memuat tentang hak dan kewajiban para pihak selama berlangsungnya pemeliharaan ayam broiler, Pelaksanaan perjanjian kemitraan ini sudah sesuai dengan isi perjanjian yang disepakati antara peternak dengan perusahaan Sedangkan sistem bagi hasilnya peternak mendapat keuntungan dari selisih harga bibit, pakan, obat-obatan yang disuplai.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Perjanjian Usaha, Pelaksanaan, Perdagangan Umum
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum
Depositing User: Meike Megawati
Date Deposited: 25 Aug 2023 07:45
Last Modified: 25 Aug 2023 07:45
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/42263

Actions (login required)

View Item View Item