EVALUASI KECUKUPAN NUTRISI SAPI BALI JANTAN DI KELOMPOK TERNAK BINA INSAN DESA MEKAR SARI KECAMATAN GUNUNG SARI KABUPATEN LOMBOK BARAT

NOVI, SAFITRI (2023) EVALUASI KECUKUPAN NUTRISI SAPI BALI JANTAN DI KELOMPOK TERNAK BINA INSAN DESA MEKAR SARI KECAMATAN GUNUNG SARI KABUPATEN LOMBOK BARAT. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
novia revisian fixx.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[img]
Preview
Text
Novia jurnal.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini dilaksanakan pada bulan April – Juni 2023. Lokasi penelitian ini bertempat di Kelompok Ternak Bina Insan Desa Mekar Sari Kecamatan Gunung Sari Kabupaten Lombok Barat. Sedangkan uji nilai BK PK dan TDN dilanksanakan di Laboraturium Ilmu Nutrisi dan makanan ternak Fakultas Peternakan Universitas Mataram. Penelitian bertujuan untuk mengetahui kecukupan nutrisi sapi bali di Kelompok Ternak Bina Insan Desa Mekar Sari Kecamatan Gunung Sari Kabupaten Lombok Barat. Variabel yang diamati dalam penelitian ini meliputi: jenis pakan, komsumsi pakan, konsumsi nutrien (bahan kering, protein kasar, serat kasar, lemak kasar dan TDN), dan pertambahan bobot badan harian (PBBH) di Kelompok Ternak Bina Insan Desa Mekar Sari Kecematan Gunung sari Kabupaten Lombok Barat. Hasil penelitian yang dapat diambil adalah bahwa nutrisi yang dikonsumsi oleh sapi Bali jantan muda yang dipelihara di kelompok ternak Bina Insan belum mencukupi untuk memenuhi kebutuhan ternak. Akibatnya pertumbuhan ternak menjadi sangat lambat pertambahan bobot badan harian

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): BK,PK, dan TDN Rumput lapangan
Subjects: S Agriculture > SF Animal culture
Divisions: Fakultas Peternakan
Depositing User: Meike Megawati
Date Deposited: 25 Oct 2023 23:34
Last Modified: 25 Oct 2023 23:34
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/42799

Actions (login required)

View Item View Item