PELAKSANAAN PERJANJIAN PINJAM-MEMINJAM DANA BERGULIR DI KANTOR BKAD-UPK MANTANG

BAIQ LATIFA, ZAHARA (2023) PELAKSANAAN PERJANJIAN PINJAM-MEMINJAM DANA BERGULIR DI KANTOR BKAD-UPK MANTANG. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
SKRIPSI FINAL FINAL CD.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img]
Preview
Text
JURNAL ILMIAH FINAL.pdf

Download (645kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui proses pelaksanaan perjanjian pinjam meminjam dana bergulir di Kantor BKAD UPK Mantang dan untuk mengetahui bentuk-bentuk wanprestasi yang dilakukan oleh debitur selama perjanjian berlangsung serta upaya-upaya yang dilakukan untuk menyelesaikan masalah wanprestasi diantara kedua belah pihak. Penelitian ini merupakan jenis penelitian hukum normatif-empiris dengan metode pendekatan undang-undang, pendekatan konseptual dan pendekatan sosiologis. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa pelaksanaan perjanjian pinjam meminjam ini dilakukan kedua belah pihak secara tertulis yang meliputi beberapa proses hingga tahap pencairan dana. Terjadinya wanprestasi tidak luput dari perjanjian ini yang dapat merugikan pihak kreditur atau pemberi pinjaman.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): perjanjian, pinjam meminjam, wanprestasi, dana bergulir
Subjects: K Law > KZ Law of Nations
Divisions: Fakultas Hukum
Depositing User: Meike Megawati
Date Deposited: 01 Nov 2023 23:35
Last Modified: 01 Nov 2023 23:35
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/42950

Actions (login required)

View Item View Item