UPAYA PEMERINTAH NTB DALAM MENANGANI PEKERJA MIGRAN INDONESIA (PMI) NON PROSEDURAL ASAL NTB DI MALAYSIA TAHUN 2020-2022

Irwan Putra, Hidayat (2023) UPAYA PEMERINTAH NTB DALAM MENANGANI PEKERJA MIGRAN INDONESIA (PMI) NON PROSEDURAL ASAL NTB DI MALAYSIA TAHUN 2020-2022. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
SKRIPSI revisian (2).pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img]
Preview
Text
Jurnal skripsiku.pdf

Download (514kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui upaya yang di lakukan pemerintah NTB dalam menangani pekerja migran Indonesia non prosedural asal NTB di Malaysia. Salah satu tantangan yang dihadapi oleh pemerintah Indonesia adalah masalah pekerja migran non prosedural. Pekerja migran Indonesia asal NTB berada urutan keempat penempatan pekerja migran Indonesia terbesar di Indonesia. Hal ini, NTB salah satu provinsi di Indonesia yang memiliki kasus pekerja migran non prosedural terbanyak. Oleh karena itu, banyak masyarakat NTB memilih jalur non prosedural yang mengakibatkan terjadinya dampak dan risiko yang dialami oleh pekerja migran Indonesia (PMI) non prosedural yaitu masalah sosial, masalah ekonomi, masalah kesehatan, masalah kekerasan dan pelanggaran HAM, Masalah eksploitasi dan diskriminasi di tempat kerja, gaji tidak dibayar. Hal ini disebabkan banyak masyarakat NTB memilih jalur non prosedural bekerja ke Malaysia tanpa dokumen resmi dari pemerintah. Oleh karena itu, untuk melihat bagaimana peran pemerintah NTB dalam menangani PMI non prosedural asal NTB, penulis menggunakan konsep pekerja migran untuk melihat permasalahan PMI non prosedural yang di alami di negara penempatan dan konsep kapasitas negara untuk melihat peran pemerintah NTB dalam menangani PMI non prosedural asal NTB di Malaysia

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Peran pemerintah NTB, PMI non prosedural, asal NTB, Malaysia.
Subjects: J Political Science > JZ International relations
Divisions: Program Studi Hubungan Internasional
Depositing User: Meike Megawati
Date Deposited: 03 Nov 2023 10:10
Last Modified: 03 Nov 2023 10:10
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/43103

Actions (login required)

View Item View Item