POLA MOBILITAS PEKERJAAN MASYARAKAT LOKAL DI KAWASAN SIRKUIT MOTOGP KUTA MANDALIKA LOMBOK

TAUFIK, HIDAYAT (2023) POLA MOBILITAS PEKERJAAN MASYARAKAT LOKAL DI KAWASAN SIRKUIT MOTOGP KUTA MANDALIKA LOMBOK. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
Naskah skripsi Taufik Hidayat.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[img]
Preview
Text
Artikel Taufik Hidayat.pdf

Download (675kB) | Preview

Abstract

Tujuan penelitian : (1) mengatahui pola mobilitas pekerjaan masyarakat lokal di kawasan Sirkuit MotoGP Kuta Mandalika Lombok dan (2) mengetahui alasan masyarakat lokal melakukan mobilitas pekerjaan di kawasan Sirkuit GP. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode penelitian studi kasus terhadap subjek. Jenis data pada penlitian ini menggunakan jenis data primer dan sekunder. Data yang terdapat pada penelitian ini bersumber dari subjek dan informan ahli dengan teknik pengumpulan data menggunakan teknik wawancara dilanjutkan dengan observasi dan dokumentasi. Analisis data dilakukan dengan cara melakukan tahap reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pola mobilitas pekerjaan terjadi kepada 7 subjek penelitian. 1. Adapun pola mobilitas pekerjaan yang terjadi ialah subjek bermobilitas menjadi CS sirkuit, menjadi crowd control sirkuit, menjadi pegawai Indomaret Mandalika, menjadi pegawai Alfamart Mandalika, menjadi CS masjid Mandalika, menjadi operator SBU dan menjadi kepala divisi CS hotel JM. 2. Terdapat 2 alasan yang mendorong masyarakat melakukan mobilitas pekerjaan, yaitu; a) Alasan ekonomi, yaitu; : petugas cleaning service sirkuit, petugas crowd control sirkuit, petugas operator SPBU, petugas Alfamart Mandalika dan petugas Indomaret Mandalika. b) alasan lokasi bekerja, yaitu : petugas cleaning service sirkuit Mandalika, petugas cleaning service hotel JM, petugas Indomaret Mandalika dan petugas CS sirkuit Mandalika.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Pola mobilitas pekerjaan, masyarakat local, kawasan sirkuit Mandalika Kuta, alasan masyarakat melakukan mobilitas.
Subjects: L Education > LA History of education
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Depositing User: Meike Megawati
Date Deposited: 10 Nov 2023 10:32
Last Modified: 10 Nov 2023 10:32
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/43301

Actions (login required)

View Item View Item