IMPLIKASI HUKUM PERATURAN MENTERI KOORDINATOR BIDANG PEREKONOMIAN NO. 1 TAHUN 2023 TERHADAP KEDUDUKAN BRI SEBAGAI KREDITUR PEMBERI PINJAMAN KREDIT USAHA RAKYAT

L. ZALFA, ANANDA N. (2023) IMPLIKASI HUKUM PERATURAN MENTERI KOORDINATOR BIDANG PEREKONOMIAN NO. 1 TAHUN 2023 TERHADAP KEDUDUKAN BRI SEBAGAI KREDITUR PEMBERI PINJAMAN KREDIT USAHA RAKYAT. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
Skripsi L.Zalfa Ananda N.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
Jurnal L.Zalfa Ananda N.pdf

Download (495kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis implikasi hukum peraturan menteri koordinator bidang perekonomian no. 1 tahun 2023 terhadap kedudukan BRI sebagai kreditur pemberi pinjaman kredit usaha rakyat. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian hukum normatif, yaitu dengan melakukan pendekatan perundang-undangan dan pendekatan konseptual. Kedudukan hukum BRI adalah menjadi pemberi pinjaman Kredit Usaha Rakyat sesuai dengan Peraturan Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Nomor 1 Tahun 2023 Tentang Pedoman Pelaksanaan Kredit Usaha Rakyat, Dikarenakan BRI telah memenuhi persyaratan untuk menjadi penyalur Kredit Usaha Rakyat sebagaimana dimaksud pada Peraturan Mentri Koordinator Bidang Perekonomian Nomor 1 Tahun 2023 Tentang Pedoman Pelaksanaan Kredit Usaha Rakyat pada pasal 5 ayat (2). Dan Implikasi terhadap kedudukan BRI yakni pasca adanya putusan tersebut, perubahan ini membantu Kreditur yakni Seperti BRI akan mendapatkan manfaat dari peningkatan kualitas debitur KUR

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Implikasi; Kreditur, Debitur; Kredit Usaha Rakyat.
Subjects: K Law > KZ Law of Nations
Divisions: Fakultas Hukum
Depositing User: Meike Megawati
Date Deposited: 15 Jan 2024 07:37
Last Modified: 15 Jan 2024 07:37
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/44036

Actions (login required)

View Item View Item