Perlindungan hukum dalam perjanjian sewa menyewa terop, pihak konsumen bisa dikatakan tidak mendapatkan perlindungan dikarenakan kontrak baku yang telah ada

ahmad, ahmad (2015) Perlindungan hukum dalam perjanjian sewa menyewa terop, pihak konsumen bisa dikatakan tidak mendapatkan perlindungan dikarenakan kontrak baku yang telah ada. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
skripsi.docx
Restricted to Repository staff only

Download (122kB)

Abstract

2. Tanggung jawab para pihak dalam perjanjian sewa menyewa terop ini antra lain yaitu penyerahan obyek perjanjian memberikan pelayanan yang baik dan memuaskan pada penyewa, membayar harga sewa, menjaga dan memelihara obyek yang diperjanjikan selama waktu sewa dan apabila terjadi kerusakan maka akan diganti rugi sesuai dengan kerusakan atau senilai kerusakannya dan semua ditanggung oleh pihak penyewa. Apabila terjadi perselisihan atau wanprestasi didalam perjanjian yang dibuat oleh kedua belah pihak, jalur yang ditempuh adalah dengan cara negoisasi dan kekeluargaan serta dapat dikatagorikan dengan non litigasi atau penyelesaian diluar pengadilan.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): perselisihan, perjanjian
Subjects: K Law > K Law (General)
Depositing User: M Jafar Jafar
Date Deposited: 05 Jun 2018 00:37
Last Modified: 05 Jun 2018 00:37
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/4511

Actions (login required)

View Item View Item