Aplikasi Mobile Administrasi Pengelolaan Surat Masuk dan Keluar (Aplikasi Adipa) studi kasus Universitas Mataram

Nurdiana, Nurdiana (2018) Aplikasi Mobile Administrasi Pengelolaan Surat Masuk dan Keluar (Aplikasi Adipa) studi kasus Universitas Mataram. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img]
Preview
Text
JURNAL - F1D013081 - NURDIANA (untuk UPT).pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Inti sari - Saat ini, proses mengelola surat dalam UNRAM seperti pengarsipan, pencatatan dan disposisi masih menggunakan cara-cara konvensional. Proses disposisi surat di daerah rektorat membutuhkan waktu sampai satu bulan. Waktu akan meningkat jika surat-surat didisposisikan dari rektorat ke tingkat fakultas. Aplikasi Adipa bertujuan untuk proses disposisi yang efisien, untuk memudahkan pengarsipan dan mempercepat proses pencarian arsip surat. Pengguna dapat mengakses data surat kapanpun dan dimanapun menggunakan android. Sistem ini menggunakan codeigniter untuk membangun web service, framework ionic untuk membangun aplikasi mobile dan HTML untuk memperbagus tampilan. Sistem ini dibangun menggunakan metode waterfall. Hasil pengujian menggunakan metode MOS menunjukkan bahw rata-rata penilaian responden terhadap sistem menyatakan sangat setuju, setuju dan cukup dengan persentase masing – masing 53.59%, 43.33% dan 2.56%. Dengan kata lain, sistem ini layak untuk digunakan di UNRAM.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Kata kunci: disposisi, ionic, codeigniter, waterfall, MOS
Subjects: T Technology > TP Chemical technology
Divisions: Fakultas Teknik
Depositing User: M Jafar Jafar
Date Deposited: 14 Jul 2018 04:00
Last Modified: 14 Jul 2018 04:00
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/5798

Actions (login required)

View Item View Item