ANALISIS KELAYAKAN USAHA PEMELIHARAAN AYAM BROILER DI KABUPATEN LOMBOK TIMUR

ANDAYANI, YULI (2016) ANALISIS KELAYAKAN USAHA PEMELIHARAAN AYAM BROILER DI KABUPATEN LOMBOK TIMUR. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img]
Preview
Text
JURNAL YULI.pdf

Download (273kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kelayakan dan mendeskripsikan usaha peternakan ayam Broiler di Kabupaten Lombok Timur. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode survai. Penentuan sampel responden dilakukan secara purposive. Jumlah peternak yang menjadi responden dalam penelitian ini sebanyak 30 orang. Data dianalisis dengan analisis kelayakan. Hasil penelitian ini menunjukkan, bahwa rata-rata pendapatan kotor usaha peternakan ayam Broiler per periode pemeliharaan adalah Rp. 98.548.235,00 dan rata-rata pendapatan bersih adalah Rp. 13.086.135,00,00 usaha ayam Broiler di Kabupaten Lombok Timur menguntungkan untuk dikembangkan yang ditunjukkan oleh nilai BCR = 1,4 dan layak untuk dilanjutkan dalam jangka waktu yang panjang yang ditunjukkan oleh nilai IRR = 61,25%.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): kelayakan usaha, ayam Broiler
Subjects: S Agriculture > SF Animal culture
Divisions: Fakultas Peternakan
Depositing User: M Jafar Jafar
Date Deposited: 26 Jul 2018 05:55
Last Modified: 26 Jul 2018 05:55
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/6806

Actions (login required)

View Item View Item