UPAYA PENINGKATAN KETERAMPILAN MEMBACA DENGAN PENGGUNAAN MEDIA BUKU CERITA BERGAMBAR PADA SISWA KELAS III SDN 2 BONJERUK TAHUN AJARAN 2010/2011

SARI, LALE LAELANA IDA (2011) UPAYA PENINGKATAN KETERAMPILAN MEMBACA DENGAN PENGGUNAAN MEDIA BUKU CERITA BERGAMBAR PADA SISWA KELAS III SDN 2 BONJERUK TAHUN AJARAN 2010/2011. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
skripsi.doc
Restricted to Repository staff only

Download (424kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan keterampilan membaca anak dengan penggunakan media buku cerita bergambar pada mata pelajaran Bahasa Indonesia kelas III semester II SDN 2 Bonjeruk Tahun Pelajaran 2010/2011. Jenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang dilakukan dalam dua siklus, Pada siklus I, dilakukan 1 kali pertemuan untuk proses pembelajaran dan 1 kali pertemuan untuk evaluasi. Sedangkan pada siklus II, dilakukan 1 kali pertemuan untuk proses pembelajaran dan 1 kali pertemuan untuk evaluasi. Penelitian ini dilaksanakan di SDN 2 Bonjeruk dengan jumlah siswa 29 orang, 17 laki-laki dan 11 perempuan. Data hasil belajar dikumpulkan melalui tes evaluasi, sedangkan data aktivitas belajar siswa dikumpulkan melalui lembar observasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa nilai rata-rata aktivitas belajar siswa siklus 1 adalah 61,85 pada siklus II terjadi peningkatan menjadi 73,79 demikian juga dengan persentase ketuntasan 37,78% pada siklus I meningkat menjadi 89,65% pada siklus II. Dari hasil belajar diperoleh peningkatan nilai ketuntasan secara klasikal siklus I ke siklus II. Berdasarkan hasil keseluruhan penelitian ini dapat disimpulkan bahwa penggunaan media buku cerita bergambar dapat meningkatkan keterapilan mebaca anak dalam mata pelajaran Bahasa Indonesia kelas III.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Aktivitas, Kreativitas,Cermat,Lancar.
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Depositing User: Rini Trisnawati
Date Deposited: 08 Sep 2018 02:39
Last Modified: 08 Sep 2018 02:39
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/7781

Actions (login required)

View Item View Item