PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS DENGAN PENDEKATAN PEMBELAJARAN TERPADU SISWA KELAS III SEKOLAH DASAR NEGERI GALANG BULAN TAHUN PELAJARAN 2012/2013

NAPSIAH, NAPSIAH (2013) PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS DENGAN PENDEKATAN PEMBELAJARAN TERPADU SISWA KELAS III SEKOLAH DASAR NEGERI GALANG BULAN TAHUN PELAJARAN 2012/2013. S1 thesis, Universitas Mataram.

[img] Text
BAB I - V.docx
Restricted to Repository staff only

Download (211kB)

Abstract

Tujuan dari penelitian yang dilakukan adalah untuk peningkatan hasil kemampuan menulis melalui pendekatan pembelajaran terpadu dan untuk mengetahui pelaksanaan proses pembelajaran secara efektif melalui penerapan pendekatan pembelajaran terpadu dalam meningkatkan kemampuan menulis siswa kelas III SDN Galang Bulan.Penelitian di laksanakan di SDN Galang Bulan,dengan mengambil sampel siswa kelas III dengan jumlah populasi 30 orang siswa.Penelitian yang dilakukan adalah penelitian kualitatif. Pengumpulan data dalam penelitian ini dengan maksud agar mendapatkan data yang valid,maka peneliti melakukan hal-hal sebagai berikut: Membuat alat penelitian untuk mengevaluasi hasil belajar siswa kelas II SDN Galang Bulan, melakukan evaluasi sebanyak 2 kali untuk asfek menulis mengumpulkna hasil pekerjaan dari siswa untuk memperoleh data kualitatif dan daya serap siswa. Data dikumpulkan dengan menggunkan RPP,lembar observasi atau pengamatan dan tes.Data yang diperoleh setelah penelitian dilaksnakan antara lain : siswa melaksanakan kegiatan pemebelajaran dengan model pemebelajaran terpadu melalaui beberapa tahap,yaitu mengidentifikasi topik dan mengorganisasikannya dalam individu melaksnakan pembelajaran dan yang terakhir mempersiapkan laporan akhir. Tahap-tahap pembelejaran tersebut dilaksankan pada kegiatan Pra tindakan, siklus I dan siklus II. Pada kegiatan Pra tindakan, ketuntasan siswa hanya 63,33% masih jauh dari ketuntasan yang dikehendaki.Kemudian pada siklus I perolehan kemampuan menulis mengalami peningkatan yaitu 68 % namun juga masih belum mencapai ketuntasan yang dikehendaki.Ketuntasan sudah tercapai pada kegiatan siklus II dengan perolehan nilai tertinggi yaitu 93,33% .Pada siklus II, ketuntasan yang dikehendaki sudah tercapai, dan siswa sudah memilki keterampilan menulis sesuai dengan tahap pembelajaran pada model pembelajaran terpadu yang sudah dilaksankan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa dengan mengggunkan model pembelajaan terpadu,siswa yang awalnya tidak terampil menulis puisi sesuai dengan ejaan yang baik dan benar.kemudian setelah dilakukan pendekatan pembelajaran terpadu Puisi yang ditulis dapat dilakuan oleh siswa.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Kemampuan menulis siswa dan pendekatan pembelajaran terpadu.
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Depositing User: Rini Trisnawati
Date Deposited: 03 Oct 2018 02:13
Last Modified: 03 Oct 2018 02:13
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/8250

Actions (login required)

View Item View Item