PERSEPSI MASYARAKAT TERHADAP PENGEMBANGAN EKOWISATA GUNUNG TAMBORA (Kasus Di Desa Tambora Kecamatan Pekat Kabupaten Dompu)

WALIDAINI, BIRUL (2016) PERSEPSI MASYARAKAT TERHADAP PENGEMBANGAN EKOWISATA GUNUNG TAMBORA (Kasus Di Desa Tambora Kecamatan Pekat Kabupaten Dompu). S1 thesis, Universitas Mataram.

[img]
Preview
Text
Jurnal.pdf

Download (228kB) | Preview

Abstract

Gunung Tambora merupakan salah satu Gunung yang tertinggi ke dua di Privinsi Nusa Tenggara Barat NTB yang terletak di Kabupaten. Dompu Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui : 1). Mengetahui tingkat persepsi masyarakat terhadap pengembangan ekowisata Gunung Tambora. 2). Mengatahui faktor pendorong dan penghambat dalam pengembangan ekowisata Gunung Tambora. Penelitian ini dilaksanakan di. Kawasan. Ekowisata Taman Nasional Gunung Tambora Kabupaten Dompu dengan metode deskriptif dan mewawancarai 30 orang responden dengan berpedoman pada questioner. Hasil penelitian menunjukkan bahwa persepsi masyarakat yang ada di sekitar kawasan Taman Nasional Gunung Tambora dalah dalam kategori cukup baik ini menunjukan bahwa rata-rata responden berpandangan positif tentang adanya Taman Nasional di wilayahnya. Kata Kunci :

Item Type: Thesis (S1)
Keywords (Kata Kunci): Pengembangan Ekowisata Gunung Tambora.
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Divisions: Fakultas Pertanian
Depositing User: M Jafar Jafar
Date Deposited: 10 Oct 2018 01:11
Last Modified: 10 Oct 2018 01:11
URI: http://eprints.unram.ac.id/id/eprint/8557

Actions (login required)

View Item View Item